Pesona Wisata Sorong Pantai Tanjung Kasuari
Pesona wisata. Kota Sorong adalah sebuah kota di Provinsi Papua Barat, Indonesia. Kota ini dikenal dengan sebutan Kota Minyak, di mana Nederlands Nieuw-Guinea Petroleum Maatschappij (NNGPM) mulai melakukan aktivitas pengeboran minyak bumi di Sorong sejak tahun 1935.
Kota
Sorong sangatlah strategis karena merupakan pintu keluar masuk Provinsi
Papua dan Kota Persinggahan. Kota Sorong juga merupakan Kota industri,
perdagangan dan jasa, karena Kota Sorong dikelilingi oleh Kabupaten lain
yang mempunyai Sumber Daya Alam yang sangat potensial sehingga membuka
peluang bagi investor dalam maupun luar negeri untuk menanamkan
modalnya.
Sektor industri pengolahan
merupakan salah satu sektor yang memberikan kontribusi terbesar dalam
pembangunan perekonomian Kota Sorong. Kota Sorong terkenal sebagai salah
satu kota dengan peninggalan sejarah bekas perusahaan minyak milik
Belanda Heritage Nederlands Nieuw-Guinea Petroleum Maatschappij
(NNGPM). Beberapa kawasan wisata lainnya adalah taman rekreasi pantai
Tanjung Kasuari dengan pesona pasir putihnya, termasuk kawasan pantai
pada Pulau Raam, Pulau Soop, Pulau Item dan Pulau Doom.
Fasilitas wisatanya adalah pesona wisata
pantai Tanjung Kasuari dengan pesona pasir putihnya, Tempat wisata ini
merupakan pantai berpasir putih yang indah dan nyaman untuk dikunjungi.
Suasana sejuk dapat anda rasakan saat berkunjung ke pantai ini karena
banyak terdapat rerimbunan pohon yang tumbuh di sepanjang pantai ini.
Anda bisa berenang dan merasakan sejuk airnya yang jernih. Dan walaupun
pantai ini berhadapan langsung dengan laut lepas, namun perairan di
pantai ini tergolong aman. Anda tidak akan menemui ombak besar yang
mencapai pantai karena ombak akan memecah dalam jarak sekitar 100 m dari
bibir pantai terkena dasar pantai yang berkarang.
Keelokan Pantai Tanjung Kasuari
Pantai
Tanjung Kasuari adalah pantai Indah yang ada di Kota Sorong, Papua
Barat, Pantai Tanjung Kasuari adalah Pantai sebagai Satu diantara Objek
Wisata Pantai utama serta adalah pantai yang kerap di kunjungi oleh
Orang-orang yang berdomisili di Sorong, serta juga untuk orang-orang
diluar Sorong. Pesona wisata.
Pantai
Tanjung Kasuari adalah pantai yang tenang serta suasananya juga tak
demikian ramai bila di hari kerja, terkecuali hari libur ataupun hari
raya. Dengan keadaan alam yang masih perawan lantaran belum demikian
banyak tangan – tangan jahil yang mengakibatkan kerusakan keasrian
Pantai yang ada di Kota Sorong itu.
Pesona wisata.
Pantai Tanjung Kasuari mempunyai hamparan pasir putih serta masih
bersih serta di tepi pantai banyak pohon-pohon yang tinggi nan lebat
yang dapat dipakai untuk berteduh bila anda datang pada siang hari,
apabila siang hari Pantai Tanjung Kasuari merasa sangat panas lantaran
adalah jalur khatulistiwa.
Pantai
Tanjung Kasuari ada di Pinggiran Kota Sorong serta berjarak seputar 7 KM
dari pusat kota, untuk dapat nikmati keindahan Pantai Tanjung Kasuari
anda dapat meniti dengan memakai Kendaraan Roda empat ataupun kendaraan
Roda dua apabila anda tak mempunyai kendaraan anda dapat menyewa
kendaraan di Kota Sorong.
Sekilas Tentang Kota Sorong, Lokasi Pantai Tanjung Kasuari
Pesona wisata Kota
Sorong, mungkin di antara kita banyak yang belum mengenal kota ini.
Kota di ujung kepala burung pulau Papua ini memang lebih di kenal
sebagai kota singgah para traveller dari seluruh dunia untuk menuju
kepulauan Raja Ampat. Di kota Sorong sebenarnya banyak sekali destinasi
wisata bahari yang tak kalah menarik dari Kepulauan Raja Ampat.
Akses
menuju kota Sorong sangatlah mudah, tersedia jalur laut dan udara untuk
menuju kota Sorong. Jika menggunakan jalur laut maka dapat menggunakan
kapal pelni sebagai pilihan, karena memang hanya kapal dari PT Pelni
yang melayani rute ke kota Sorong dari pulau Jawa. Terdapat dua
alternatif pelabuhan, yakni pelabuhan Tanjung Priuk di Jakarta dan
Tanjung Perak di Surabaya. Jika menggunakan jalur udara maka para
traveller bisa menggunakan beberapa maskapai nasional untuk menuju
bandara Dominiq Edward Osok di Kota Sorong.
Bermain Pasir di Pantai Tanjung Kasuari
Keindahan
Pantai Tanjung Kasuari. Pantai tanjung kasuari merupakan salah satu
objek wisata utama bagi masyarakat Sorong. Pantai ini terletak dikota
sorong, tepatnya diwilayah papua barat.
Pantai
Tanjung Kasuari yang memiliki pasir yang begitu putih dan bersih.
Pemandangan pantainya yang indah akan menjadi oase manghadapi panas dan
teriknya Kota Sorong. Saat berada di pantai, anda dapat berbaring di
bawah rimbunan pohon-pohon yang tinggi dan hijau. Pesona wisata.
Selain
itu anda juga dapat menikmati santapan disana sambil melihat kendahan
pantai Tanjung Kasuari.Hal tersebut membuat pantai ini banyak dikunjungi
wisatawan baik lokal maupun dari masyarakat luar kota sorong.
Snorkeling di Pantai Tanjung Kasuari
Pesona wisata.
Yang hobi berselancar dapat menyambangi Pantai Walio dan pantai yang
ada di Kampung Moraid. Bagi yang suka berenang atau snorkeling, Anda
dapat mengunjungi Pantai Tanjung Kasuari, karena di lokasi ini sangat
cocok dengan kegiatan tersebut. Pulau Buaya juga merupakan spot yang
cocok bagi Anda yang memiliki hobi berenang dan memancing. Anda juga
dapat mencoba berendam di mata air panas Klaijili yang diyakini dapat
menyembuhkan berbagai macam penyakit kulit.
Akses Pantai Tanjung Kasuari
Papua
memang terkenal dengan kebudayaan adat istiadat yang masih terjaga.
Keindahan hutan yang masih hijau dan lebat juga masih menjadi ciri khas
dari Papua. Kota Sorong, adalah salah satu kota termaju di Papua Barat.
Sorong juga menjadi gerbang awal untuk memasuki wilayah Papua. Saat di
Sorong, berkunjunglah ke Pantai Tanjung Kasuari. Anda akan terkejut
dengan keindahan pantainya.
Pantai
Tanjung Kasuari dapat ditempuh dari Kota Sorong dengan menyewa angkot.
Harga mobil yang disewa dari Kota Sorong ke Pantai Tanjung Kasuari untuk
pulang pergi berkisar Rp 100.000-200.000. Pantai Tanjung Kasuari
terletak di ujung Kota Sorong, hanya 30 menit perjalanan. Pantai Tanjung
Kasuari sudah menjadi andalan objek wisata Kota Sorong. Pesona wisata.
Kuliner di Sorong, Setelah Asik Bermain di Pantai Tanjung Kasuari
Makanan
khas Sorong yang cukup digemari dan patut untuk dicoba adalah roti abon
gulung. Roti yang dibuat dengan cara digulung dengan abon dibagian luar
dan dalam ini memiliki ukuran yang cukup besar dengan rasa manis gurih
dan tekstur yang sangat empuk. Cicipi pula keripik keladi. Keripik
keladi ini terbuat dari talas dengan rasanya yang enak dan gurih, anda
pun akan ketagihan.
Di Provinsi Papua Barat, mampirlah ke Pesona wisata
Tanjung Kasuari. Sebagai sebuah daerah kelurahan di Kota Sorong,
Tanjung Kasuari menjadi salah satu tempat wisata favorit, terutama bagi
para warga Sorong. Tanjung Kasuari sendiri terkenal akan
pantai-pantainya yang begitu cantik, dengan pasir putih serta air laut
yang masih berwarna biru jernih. Terutama di akhir pekan, Tanjung
Kasuari selalu ramai dikunjungi oleh para warga Sorong. Jadi, jumlah
tempat wisata pantai di Papua Barat memang banyak sekali. Tidak hanya
ada di Kepulauan Raja Ampat saja, tapi juga di bagian Papua Barat yang
lain.
Sumber: www.wikipedia.org, www.parekraf,go,id, http://sorongkab.go.id
Tidak ada komentar:
Posting Komentar